MTs N 2 Asahan – Walaupun negara kita masih dilanda covid 19, namun hal ini tidak membuat anak-anak surut dalam belajar, sebaliknya mereka semakin semangat menunjukkan kebolehan mereka, terbukti siswa kelas IX, MTs. N 2 Asahan ini dibawah bimbingan guru Bahasa Inggris Rehana Nasty S.Pd mampu mempraktikkan PROCEDURE TEXT, dengan GOAL : HOW TO PLANT THE FLOWER ON THE POT. Meskipun masih ada kekurangan tapi semangat dan keberanian mereka patut diajungkan jempol, ditambah lagi mereka diupload di youtube hal ini berpengaruh positive bagi siswa yg lain untuk berkarya, dan mereka akan merasa bangga karena dapat ditonton oleh publik.
Penerapan Speaking Dalam Procedure Teks
Penerapan Speaking Dalam Procedure Teks